HW UMSi Ikuti Kegiatan Nasional, Ketua Kwarda HW Sinjai Minta Rektor Perhatikan

Ramli Ketua kwartir Daerah Hizbul Wathan Sinjai (Sebelah Kiri) dan Kader HW Sinjai (Sebelah Kanan)
banner 468x60

Aseranews – Kafilah Hizbul Wathan Universitas Muhammadiyah Sinjai ikut latihan Kepemimpinan pandu dewan Sugli Hizbul Wathan tahun 2024 yang bertempat di Yogyakarta Kampus Ahmad Dahlan berlangsung mulai 4 sampai 6 Juli 2024. Sabtu, 6/7/2024.

 

Ramli selaku Ketua kwartir Daerah Hizbul Wathan Sinjai pada latihan kepemimpinan pandu dewan sugli tersebut bisa menumbuhkan rasa percaya diri , rasa tanggung jawab, sikap dan perilaku kreatif dan inovatif , disiplin dan istiqomah juga merupakan ajang silaturahim anggota gerakan kepanduan hizbul wathan Se-indonesia.

 

Semoga bisa menimbah ilmu dengan baik kembali dan selamat tentunya sangat mengapresiasi kader-kader perserikatan khususnya kader HW yang ada diKafilah amal usaha jika rasa ingin tahunya pada kegiatan nasional, juga menaruh harapan besar kepada Ketua Qabilah selaku rektor dapat memperhatikan keberadaan hizbul whatan yang ada di perguruan tinggi Muhammadiyah.

 

Abdul Azis selaku Ketua kafilah HW UMSi mengatakan bahwa kegiatan tersebut diikuti oleh seluruh kader-kader Hizbul wathan seluruh indonesia kegiatan ini merupakan tempat pembelajaran dan juga ajang untuk memperkenalkan HW sinjai terutama kafilah Hizbul wathan universitas Muhammadiyah Sinjai

 

“Kegiatan ini merupakan kegiatan pelatihan dewan Sugli yang ada di hizbul whatan, yang diikuti seluruh perwakilan kader HW seluruh Indonesia,

 

“Alhamdulillah semenjak terbentuknya HW UMSI kurang lebih selama perintisan 2 tahun ini berbenah, kami tidak pernah absen pada kegiatan Nasional , tentunya kegiatan ini dapat membantu Muhammadiyah dalam persoalan sosial, membantu dan memberikan kontibusinya terhadapat persyarikatan dalam hal kemanusiaan dan persoalan-persoalan sosial lainnya,”Tutupnya.

 

 

 

Kontributor. : Rahmatullah.     Editor : HMP

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *